Saturday, July 20, 2013

Mengatasi Sinyal SOS Pada BlackBerry

Lintas Tulisan -  Mengatasi Sinyal SOS Pada BlackBerry, Pengguna BlackBerry pastinya mengerti mengenai masalah perangkat paling populer di Indonesia tersebut. Selain masalah BlackBerry lemot salah satu masalah yang sering membuat pengguna sedikit jengkel adalah munculnya sinyal SOS pada ponsel BlackBerry. Apa sih penyebabnya? trus bagaimana solusinya?

Inilah Mengatasi Sinyal SOS Pada BlackBerry, 

Pengguna BlackBerry tidak akan bisa menggunakan semua layanan pada perangkatnya jika muncul sinyal SOS, ini merupakan indikator paling menjengkelkan karena sinyal SOS tak selalu muncul di lokasi pinggir kota (luar jangkauan), bahkan di dalam kota pun kadang sinyal SOS bisa muncul. Belum diketahui pasti apa penyebab dari munculnya sinyal SOS pada BlackBerry.

Untuk mengatasi sinya SOS pada BlackBerry ada beberapa cara, pengguna BB dimohon tidak panik jika suatu saat sinyal SOS ini muncul pada perangkat anda. Beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengatasi sinyal SOS adalah dengan melakukan soft reset atau restart BlackBerry anda, jika kedua hal tersebut masih belum teratasi maka bisa dicoba melakukan diagnostic test dengan host routing table.

Langkah-langkah melakukan diagnostic test yaitu dengan masuk ke menu Options > Advanced Options > Host routing table > pilih ID dengan identitas baris tebal lalu tekan menu dan pilih Register now, ini adalah proses untuk mem-PING server BB setelah dilakukan pendaftaran layanan.

Setalah melakukan langkah pertama di atas, kemudian anda juga harus melakukan langkah kedua yaitu dengan cara masuk ke menu Options > Mobile Network > Tekan tombol menu dan pilih Diagnostics Test kemudian tekan Run dan tunggu proses maintenance selesai.

Jika kedua langkah di atas belum juga berhasil mengatasi sinyal SOS pada BlackBerry Penyebab Dan Cara Mengatasi Jaringan SOS, Sinyal SOS Pada BlackBerry, Cara Mengatasi Sinyal SOS di Blackberry, Atasi Sinyal SOS di BlackBerry, Mengatasi Munculnya Sinyal SOS pada BlackBerry. langkah paling ampuh adalah dengan mengganti kartu SIM anda, namun jika belum juga berhasil kemungkinan perangkat anda mengalami kerusakan. Silahkah menghubungi service center resmi BlackBerry untuk memperbaiki ponsel BlackBerry anda.

Sumber: http://www.teknoflas.com/

Mengatasi Sinyal SOS Pada BlackBerry Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Bocah Ndeso

0 komentar:

Post a Comment